Sumperman Coaster adalah salah satu wahana ekstrim yang ada di Jatim Park 1. Di ketinggian 14 meter berkecepatan 365 m/s. Kereta cepat ini akan membawa kamu dari bawah hingga atas dan berputar 360 derajat, keren kan. Tapi tingginya minim 100 cm, disediakan untuk pengunjung yang tidak menderita epilepsi, penyakit jantung dan pobia ketinggian.
Jatim Park Hadirkan Wahana Baru di Momen Natal dan Tahun Baru
Natal 2022 dan tahun baru 2023, wahana wisata terbesar di kota Batu, yakni Jawa Timur park menghadirkan wahana baru untuk...